Penandatanganan Perjanjian Kerja Sama Antara BPJS dan Bawaslu Kabupaten Serang
|
Serang, Bawaslu Kabupaten Serang - Penandatanganan Perjanjian Kerja Sama (PKS) antara Badan Pengawas Jaminan Sosial (BPJS) Ketenagakerjaan Kantor Cabang Serang dengan Badan Kesatuan Bangsa dan Politik Kabupaten Serang, dan Komisi Pemilihan Umum (KPU) Kabupaten Serang, dan Badan Pengawas Pemilihan Umum (Bawaslu) Kabupaten Serang di Ruang Rapat Sekretaris Daerah Kabupaten Serang pada Jum'at (27/9/2024).
Dalam penandatanganan ini dihadiri oleh Ketua Bawaslu Kabupaten Serang Furqon, Kepala Sekretariat Bawaslu Kabupaten Serang R. Alief Sudewo, Kepala BPJS Serang Ahmad Fatoni, Kepala Bakesbangpol Kepala Epi Priatna, Ketua KPU Kabupaten Serang Muhammad Nasehudin, dan Angggota KPU Kabupaten Serang Setya Abdi Gama.
Kegiatan tersebut dalam rangka Optimalisasi Penyelengaraan Program Jaminan Sosial Ketenagakerjaan Bagi Penyelenggara Pemilu Kabupaten Serang dalam rangka pemilihan tahun 2024.